Ada satu kegunaan yang banyak digunakan oleh para web developer (desktop maupun mobile), yaitu menghilangkan extention .php atau .html di address bar sebuah browser. Cara yang biasanya digunakan adalah dengan menambahkan perintah didalam file .htaccess yang berada di target directory sebuah halaman web didalam server. Berikut ini, perintah untuk menyembunyikan…
Continue Reading....Tag: Server
Berkelana di “Awan”
Kata “awan” sepertinya sedang menjadi sebuah trend terbaru di dunia IT (setidaknya di Indonesia). Jika dahulu kita mengenal komputer jaringan (network computing), dimana berbagi data antar pengguna di lokasi yang berjauhan menjadi mungkin, maka sekarang dunia IT mulai menanjak terbang ke awan dengan cloud computing. Apasih Cloud Computing Dalam bahasa…
Continue Reading....